Cara Kelola Uang Kala Resesi Ekonomi

Cara Kelola Uang Kala Resesi Ekonomi
Cara Kelola Uang Kala Resesi Ekonomi
Cara Kelola Uang Kala Resesi Ekonomi

Cara Kelola Uang Kala Resesi Ekonomi – Tentu akhir-akhir ini kamu sering mendengar tentang resesi ekonomi pada berita televisi ataupu sosial media. Namun, tau kah kamu apa itu sebenarnya resesi ekonomi ?

Menurut para ahli ekonomi dunia resesi ekonomi merupakan sebuah keadaan yang mana terjadi penurunan pertumbuhan ekonomi rill. Selama dua kuartal yang terjadi secara berturut-turut.

Dan, hal inilah yang sedang kita hadapi saat ini. Mentri keuangan indonesia sri mulyani telah menyatakan. Tak lama lagi indonesia akan menghadapi resesi ekonomi. Akan tetapi kamu jangan panik.

Untuk menghadapi resesi ekonomi yang belum tiba. Kita perlu bersiap-siap. Dan tetunya kita juga harus sudah tau cara kelola uang kala resesi ekonomi.

Cara Kelola Uang Kala Resesi Ekonomi

Agar kita tidak terlalu merasakan akibat dari resesi ekonomi. Ada beberapa hal yang harus kita lakukan serta persiapkan. Berikut tips mengelola uang saat resesi ekonomi.

Siapkan Tabungan Cadangan

Agar tetap bisa bertahan kala resesi ekonomi tentunya kita sudah mempersiapkan banyak hal. Terutama adalah tabungan. Tabungan yang akan kita jadikan dana cadangan ini akan kita jadikan sebagai penopang utama kita saat terjadinya resesi ekonomi.

Jadi sebelum datangnya resesi. Kamu harus semakin rajin untuk menabung. Agar dana cadangan kamu cepat terkumpul dan tersedia disaat yang kita butuhkan.

Kurangi Belanja Online yang Tidak Perlu

Memang, kamu harus tetap berbelanja untuk memenuhi kebutuhan kamu sehari-hari. Akan tetapi tanpa kita sadari. Saat  sudah banyaknya e commers saat ini. Keinginan kita untuk berbelanja online semakin meningkat. Terkadang kitapun membeli barang yang tidak terlalu penting untuk saat itu.

Jika kamu mampu menahan keinginan mu untuk belanja online. Tentunya dana yang bisa kamu simpan akan semakin banyak. Dengan demikian tabungan cadangan kamu akan lebih cepat terkumpul.

Lunasi Hutang

Melunasi hutang memang suatu kewajiban jika kita meminjam uang kepada orang lain.  Namun, kewajiban itu akan lebih terasa berat jika kita sedang berhadapan dengan resesi ekonomi.

Untuk itu, sebelum datangnya resesi ekonomi. Jika memang kita memiliki dana yang cukup. Ada baiknya jika kita melunasi hutang kita terlbih dahulu. Dengan demikian beban kitapun akan menjadi sedikit lebih ringan.

Investasikan Uang yang Kamu Miliki

Salah satu jalan terbaik sebelum kita menghadapi resesi ekonomi adalah dengan menginvestasikan uang yang kita miliki. Tentunya hal ini dapat kita lakukan sesudah kita melakukan riset terhadap target investasi kita dahulu.

Jadi jangan sampai kamu menjadi korban investasi bodong. Untuk tips yang satu ini, kamu bisa mempertimbangkannya jika memang kamu memiliki ilmu tentang investasi.

Kesimpulan

Untuk menghadapi resesi ekonomi yang kemungkinan akan terjadi pada negara kita. Hal utama yang harus kita lakukan adalah  mengetahui Cara Kelola Uang Kala Resesi Ekonomi. Jika kita sudah bisa mengelola keuangan dengan baik. Kita akan mampu bertahan dengan baik kala resesi ekonomi datang.

You May Also Like